Senin, 20 Februari 2012

Menggabungkan Koneksi Dial Up

Kamu punya 2 modem gsm tapi menggunakannya bergantian. Sekarang Kamu bisa gunakan kedua modem kamu dengan cara dibawah ini. Cara ini bisa mempercepat Koneksi Internetmu loh karena menggunakan 2 atau lebih modem Dial Up.. Alat dan software yang dibutuhkan. 1. Siapkan Komputer/Laptop pastinya 2. Modem termasuk kartunya yang bisa internet 3. WOOWEB PRO bisa di download disini atau disini 4. HAMACHI bisa di download disini atau disini Install dulu WOOWEB PRO dan HAMACHI.
 Buka WOOWEB PRO klik Quick Setup, silahkan pilih modemmu masukkan username dan password. Jangan lupa pilih Network Device: Hamachi Network Interface. Catat IP address dan subnet mask nya (bisa dirubah sesuai selera) Lanjut klik OK. Setelah klik OK Kamu akan masuk ke tampilan seperti di bawah
 
Sekarang 1 koneksi sudah masuk dan Kamu bisa menambahkan koneksi/modem lainnnya. Klik Menu >>> Setting >>> Remote Conection. Tampilannya seperti gambar dibawah ini.
 
Setelah klik Add akan tampil seperti di bawah ini. ISP/Conection Name : isi sesuai selera
 
 Lanjut klik OK Sekarang kita mengkoneksikan Kedua modem kita(bisa lebih 2)
 
Klik Start Internet Sharing
 
Setelah semua konek akan tampil gambar seperti di bawah ini
Sekarang kita Setting HAMACHI Network Interface nya.. Masuk ke Control Panel >>> Network Connections >>> Klik Kanan Hamachi Network Interface >>> Properties
 
Setelah itu klik Internet Protocol (TCP/IP) >>> Klik properties isi dengan ... IP address : 192.168.0.x (x bisa di isi 2-254) subnet mask : 255.255.255.0 Default Gateway : 192.168.0.1 (agan ambil dari catatan di wooweb tadi) untuk DNS silahkan isi sesuai selera kalau sayapakai DNS IM2 setelah itu klik OK... Sampai disini semua sudah konek.. klik start >>> Run >>> ketik CMD akan tampil seperti di bawah
 Setelah itu ketik ping www.google.com -t tekan enter akan tampil seperti di bawah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar